Research

Publikasi Ilmiah

  1. Ishafit, 1992, Prosiding Pertemuan Ilmiah VII HFIY, Penggunaan Komputer Pribadi untuk Percobaan Ayunan Matematis dan Penyerapan Cahaya, Prosiding Pertemuan Ilmiah VII HFIY, IKIP Muhammadiyah, Yogyakarta.
  2. Ishafit, 1992, Jurnal Al-Qalam Edisi 17 November , Metode Monte Carlo dalam Analisis Distribusi Potensial Listrik Bidang Dua Dimensi, IKIP Muhammadiyah Yogyakarta. ISSN 0852.3657
  3. Ishafit, 1993, Jurnal Al-Qalam Edisi 20 September, Komputasi Frekuensi Pribadi Getaran Mekanik Tiga Derajat Kebebasan dengan Metode Matriks, IKIP Muhammdiyah Yogyakarta. ISSN 0852.3657
  4. Ishafit, 1994, Prosiding Pertemuan Ilmiah XII, Program Komputer Regresi untuk Analisis Data Eksperimental Fisika, Himpunan Fisika Indonesia Cabang Jateng dan DIY (1 Agustus 1994, UGM Yogyakarta).
  5. Ishafit, 1994, Jurnal Al-Qalam Edisi 23 Agustus, Penolakan Hasil Pengukuran dengan Hukum Kesalahan Normal dan Kriteria Chauvenet, IKIP Muhammdiyah Yogyakarta. ISSN 0852.3657
  6. Ishafit, 1998, Jurnal Al-Qalam Edisi 32-33 April-Agustus, Program Komputer SLOP untuk Unfolding Spektrum Energi Neutron, Universitas Ahmad Dahlan, Yogyakarta. ISSN 0852.3657
  7. Ishafit, Kusminarto, dan Darsono, 1998, Prosidiing Simposium Nasional HFI, Sistem Spektrometri Neutron Cepat dengan Sintilator Organik NE-213, UGM Yogyakarta, 8-10 Desember.
  8. Ishafit, Kusminarto, dan Darsono, 1998, Jurnal Fisika Indonesia, Program Komputer Unfolding untuk Spektroskopi Neutron Cepat, Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta. Nomor 7, Volume II, Edisi September. ISSN 1410-2994.
  9. Ishafit dan Agustiansyah, 2002, Prosiding Semnas Fisika dan Aplikasinya (22 April 2002), Tes Pemahaman Grafik Kinematika, ITS, Surabaya.
  10. Nanang Suwondo, R. Oktova, dan Ishafit, 2002, Prosiding Semnas Fisika dan Aplikasinya (22 April 2002), Simulasi Gerak Brown Satu Dimensi dengan Metode Monte Carlo, ITS Surabaya.
  11. Nanang Suwondo dan Ishafit, 2002, Jurnal Fisika (Suplemen Prosiding) Vol. B5 No. 15111, Perancangan Sistem Pengukur Amplitudo dan Frekuensi Sinyal dengan Algoritma FFT Berbasis PC, Himpunan Fisika Indonesia.
  12. Alfiani Muslikhah dan Ishafit, 2002, Jurnal Fisika (Suplemen Prosiding) Vol. B5 No. 15111, Prediksi Waktu Perebusan Telor Melalui Penyelesaian Pendekatan dan Persamaan Perpindahan Panas, Himpunan Fisika Indonesia. ISSN 0854-3046.
  13. Retnowati dan Ishafit, 2002, Jurnal Fisika (Suplemen Prosiding) Vol. B5 No. 15111, Interpertasi Fisika Klasik dan Kuantum terhadap Pembiasan Cahaya, Himpunan Fisika Indonesia. ISSN 0854-3046.
  14. Ishafit, 2002, Jurnal Fisika (Suplemen Prosiding) Vol. B5 No. 15111, Pemanfaatan Potensi MS-Excel dalam Pendidikan Fisika, Himpunan Fisika Indonesia. ISSN 0854-3046.
  15. Wawan Angkasawan, Muchlas, dan Ishafit, 2002, Jurnal FORUM MIPA Vol. 1 No. 2 (ISSN 1412-4211), Perancangan Alat Penentu Tanggapan Frekuensi Sistem Elektronik dengan Antarmuka Printer Port, Universitas Ahmad Dahlan, Yogyakarta.
  16. Margi Sasono dan Ishafit, 2003, Prosiding Semnas Fisika, Simulasi Matlab GUI Pengukuran Perubahan Frekuensi Doppler Ultrasonik Pada Obyek yang Bergerak, UNNES, Semarang.
  17. Alfiani Muslikhah dan Ishafit, 2003, Prosiding Semiloka Fisika Nasional (25 Januari 2003), Karakterisasi Daya Keluaran dan Faktor Pengisian (Fill Factor) Sel Surya, UNESA, Yogyakarta.
  18. Ishafit, Dewi Fitri Astuti, dan Johar Burhanuddin, 2003, Prosiding Semiloka Fisika Nasional (25 Januari 2003), Penentuan Konstanta Planck dengan LED, UNESA, Yogyakarta.
  19. Retnowati, Kasmah Harwati, dan Ishafit, 2003, Prosiding Semiloka Fisika Nasional (25 Januari 2003), Penentuan Kostanta Boltzman dengan Transistor NPN, UNESA, Yogyakarta.
  20. Ishafit, Letitia Rahayu, dan Nanang Suwondo, 2003, Prosiding Semnas Fisika & Aplikasinya, Simulasi Difraksi Fresnel Berbasis FFT dengan Matlab, ITS (22 September 2003), Surabaya, ISBN 979-97932-0-3.
  21. Alfiani Muslikhah, R. Oktova, dan Ishafit, 2004, Prosiding Semnas Penelitian dan Penerapan MIPA, Simulasi Numerik Persamaan Schrodinger Bebas Waktu untuk Osilasi Harmonik Satu Dimensi, FMIPA UNY, Yogyakarta, Agustus 2004.
  22. Alfiani Muslikhah, R. Oktova, dan Ishafit, 2004, Prosiding Semnas XX HFI, Aplikasi Matlab untuk Penyelesaian Numerik Persamaan Schrodinger untuk Sumur Potensial Kotak Berkedalaman Berhingga Satu Dimensi, HFI (UNRI Pekanbaru Riau, Agustus 2004).
  23. Retnowati, R. Oktova, dan Ishafit, 2004, Jurnal FORUM MIPA Vo. 3 No. 2, Pengaruh Cacah Titik Kisi Terhadap Ketelitian Perhitungan Numerik Distribusi Suhu Pada Konduksi Kalor Plat Bujur Sangkar dengan Metode Selisih Hingga, FMIPA, Universitas Ahmad Dahlan, Yogyakarta. ISSN 1412-4211.
  24. Eka Nirwana, Ishafit, dan Supriyadi, 2005, Proceedings 3rd Kentingan Physics Forum, Survei Pemahaman Konsep Pokok Bahasan Optika Geometrik Pada Siswa Kelas X SMA Negeri 8 Yogyakarta Tahun Ajaran 2004/2005, Physics Department Sebelas Maret University Surakarta IND0NESIA, September 24. ISBN 979-97651-1-0.
  25. Ishafit, 2005, Prosiding Seminar Nasional XXIII HFI, Video Based Laboratory (VBL) Sebagai Media Pengembangan Keterampilan Interpretasi Grafik Kinematika, Himpunan Fisika Indonesia Cabang Jateng dan DIY (UST 09 April 2005), Yogyakarta. ISSN 0853-0823.
  26. Ishafit, 2006, Prosiding Seminar Nasional Pembelajaran MIPA yang Menarik dan Menantang, Inovasi Pembelajaran Fisika dengan Video Based Laboratory (VBL) (Contoh Kasus Pembelajaran Gerak Harmonik Sederhana), UKSW, Salatiga ,28 Januari, ISBN 978-3585-48-X.
  27. Ishafit, 2006, Jurnal MIPA EDUKATIKA, Vol. 1, No. 1 Nov. 2006, Pencocokan Data ke Polinomial Pangkat dan Legendre dengan Matlab, ISSN 1907-7521.
  28. Winarti, dan Ishafit, 2007, Pemanfaatan Perangkat Lunak Video Analisis Tracker Dalam Eksperimen Fisika: Analisis Energetika untuk Kasus Tumbukan, Prosiding Seminar Nasional “Penelitian, Pendidikan dan Penerapan MIPA” tanggal 25 Agustus 2007 di FMIPA UNY Yogyakarta, (ISBN 978-979-99314-2-9).
  29. Ishafit, Khairil Anwar, dan Moh. Toifur, 2008, Pengukuran Frekuensi Tangga Nada Instrumen Musik dengan Sistem Microcom-puter Based Laboratory, Prosiding Seminar Nasional “Sains dan Pendi-dikan” tanggal 12 Januari 2008 di UKSW Salatiga (ISBN 979-9458-13-7).
  30. Winarti, R. Oktova, dan Ishafit, 2008, Pemanfaatan Program Matlab sebagai Pendukung Penentuan Distribusi Suhu untuk Konduksi Kalor Dua Dimensi pada Kuliah Termodinamika, Prosiding Seminar Nasional “Sains dan Pendi-dikan” tanggal 12 Januari 2008 di UKSW Salatiga (ISBN 979-9458-13-7).
  31. Hendro Kusworo, Ishafit, dan Winarti, 2008, Eksperimen Konstanta Planck Menggunakan Perangkat Lunak Physics Education Technology (PhET), Prosiding Seminar Nasional “Sains dan Pendi-dikan” tanggal 12 Januari 2008 di UKSW Salatiga (ISBN 979-9458-13-7).
  32. Ishafit, 2008, Inovasi Pembelajaran Eksperimen Fisika Berbasis Teknologi Multimedia, Prosiding Seminar Nasional Fisika dan Pendidikan Fisika, tanggal 5 Mei 2008 di Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta (ISBN 978-979-3812-15-1).
  33. Ishafit, 2010, Eksperimen Efek Doppler dari Sumber Bunyi Bergerak Lurus dengan Sistem Multimedia Based Laboratory, Prosiding Seminar Nasional Fisika, Jurusan Fisika FMIPA Universitas Negeri Semarang, 2 Oktober 2010 (ISBN: 978-602-97835-0-6).[pdf]
  34. Arif Rahman Aththibby dan Ishafit, 2011, Perancangan Media Pembelajaran Fisika Berbasis Animasi Komputer untuk Sekolah Menengah Atas Pokok Bahasan Hukum Newton Tentang Gerak, Prosiding Seminar Nasional: Penelitian, Pendidikan, dan Penerapan MIPA, tanggal 14 Mei 2011, FMIPA Universitas Negeri Yogyakarta (ISBN: 978-979-99314-5-0).
  35. Nova Amalia Latif, Muchlas, dan Ishafit, 2011, Pengembangan e-Laboratory untuk Praktikum Elektronika pada Mahasiswa Pendidikan Fisika Universitas Ahmad Dahlan, Prosiding Seminar Nasional: Penelitian, Pendidikan, dan Penerapan MIPA, tanggal 14 Mei 2011, FMIPA Universitas Negeri Yogyakarta (ISBN: 978-979-99314-5-0). [pdf]
  36. Okimustava, Ishafit, dan Muh. Toifur, 2011, Pengaruh Cooperative Learning terhadap Prestasi Belajar Siswa dalam Pokok Bahasan Hukum Ohm, Makalah pada Prosiding Seminar Nasional Fisika dan Pendidikan Fisika, tanggal 15 Mei 2011 di Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta (ISBN 978-602-97178-7-7).
  37. Ishafit dan Rizki Agung, 2012, Penentuan Konstanta Planck Menggunakan LED Berbasis Microcomputer Based Laboratory, Makalah Pertemuan Ilmiah HFI Jateng-DIY di UM Purworejo,14 April 2012.
  38. Nuryanto dan Ishafit, 2012, Pengaruh Penggunaan Media Gambar Model-Model Rangkaian Hambatan Terhadap Peningkatan Hasil Belajar Fisika pada Konsep Hambatan Seri Paralel Kelas IX SMP Negeri 40 Purworejo , Makalah Pertemuan Ilmiah HFI Jateng-DIY di UM Purworejo,14 April 2012.
  39. Purborini, Ishafit, dan Fatkhulloh, 2012, Pengembangan Alat Praktikum Fisika Materi Elastisitas untuk Siswa SMA, Makalah Pertemuan Ilmiah HFI Jateng-DIY di UM Purworejo,14 April 2012.
  40. Ishafit, 2012, Teknologi Informasi dan Komunikasi dalam Pembelajaran Fisika: Komputerisasi Eksperimen Bunyi Berbasis Soundcard Laptop, Makalah Seminar Nasional Fisika 09 Juni 2012, Universitas Negeri. [pdf]
  41. Femila A. N, Irnin A.D.A, Tunut R, dan Ishafit, Penentuan Percepatan Gravitasi Bumi dengan Eksperimen Terkomputerisasi pada Benda Jatuh Bebas, Malakah pada Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Fisika dan Fisika, tanggal 24 Juni 2012 di Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta (ISBN 978-979-19438-2-6).
  42. Muh. Nur Akiyat, A. Hinduan, dan Ishafit, Penerapan Strategi Model Pembelajaran Kooperatif/Inovatif Tipe Student Team Achivement Divisions (STAD) dalam Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Fisika Konsep Fluida Statis Kelas XI IPA SMA Negeri di Kecamatan Lamongan Kabupaten Lamongan, Makalah pada Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Fisika dan Fisika, tanggal 24 Juni 2012 di Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta (ISBN 978-979-19438-2-6).
  43. Muh. Zaini, A. Hinduan, dan Ishafit, Penerapan Model Pembelajaran Teknik JIGSAW  Tipe II untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa pada Materi Alat-Alat Optik, Makalah pada Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Fisika dan Fisika, tanggal 24 Juni 2012 di Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta (ISBN 978-979-19438-2-6).
  44. Hapizan, dan Ishafit, Pengembangan Media Pembelajaran Fisika Pokok Bahasan Gelombang untuk Sekolah Menengah Atas Menggunakan Microsoft Excel, Makalah pada Prosiding Seminar Nasioanal Fisika, tanggal 6 Oktober 2012, Universitas Negeri Semarang (ISBN 978-602-97835-2-0).
  45. Dandan Luhur Saraswati, Widodo, dan Ishafit, Pengembangan Modul Praktikum Fisika Dasar Berbasis Inquiry Learning terhadap Pemahaman Konsep dan Minat Belajar Mahasiswa, , Makalah pada Prosiding Seminar Nasioanal Fisika, tanggal 6 Oktober 2012, Universitas Negeri Semarang (ISBN 978-602-97835-2-0).
  46. Irnin Agustina Dwi Astuti, Thoha Firdaus, dan Ishafit, Pemetaan Kandungan CO2 di Kota Yogyakarta Ditinjau dari Tingkat Keramaian Kendaraan Bermotor dan Kondisi Lingkungan, Makalah pada Seminar Nasional Quantum 2013, Program Studi Pendidikan Fisika Universitas Ahmad Dahlan, 2 Juni 2013.
  47. Purwadi dan Ishafit, Pemodelan Gerak Parabola yang Dipengaruhi Hambatan Udara (Drag) Serta Spin Efek Magnus Bola dengan Program Modellus dan Excel, Makalah pada Seminar Nasional Quantum 2013, Program Studi Pendidikan Fisika Universitas Ahmad Dahlan, 2 Juni 2013.
  48. Rumiyanti dan Ishafit, 2013, Pengaruh Media Interaktif Berbasis Kelas Maya Terhadap Motivasi dan Hasil Belajar Siswa Materi Hukum Newton Tentang Gerak, Makalah Seminar Nasioanal Sains dan Pendidikan Sains 2013, Program Studi Pendidikan Fisika, FKIP Universitas Muhammadiyah Purworejo, 30 November 2013.
  49. Ishafit, 2014, Pengembangan Pembelajaran Fisika dengan Multiple Representations Berbasis ICT untuk Meningkatkan Penguasaan Konsep Kinematika, Persepsi, dan Motivasi Mahasiswa PGMIPA-BI, Prosiding Pertemuan Ilmiah XXVIII HFI Jateng & DIY, 26 April 2014, Yogyakarta, ISSN: 0853-0823.
  50. Bambang Surahmadi dan Ishafit, 2014, Usaha Menumbuhkan Kreativitas Peserta Didik dalam Membuat Karya IPA dengan Model Pembelajaran Problem Based Instruction di SMP Negeri 1 Temanggung, Prosiding Seminar Nasional Sains dan Pendidikan Sains IX, UKSW, 21 Juni 2014, Vol. 5, No. 1,ISSN: 2087-0922.
  51. Dwi Sulisworo, Ishafit, Kartika Firdausy, 2014, Pengembangan Sistem Manajemen Pembelajaran Secara Mobile Berbasis Sistem Operasi Android, Indonesian Jurnal of Curriculum and Educational Technology (IJCETS) 3 (1): 56-63. [pdf]
  52. Rizal Sahidinnur dan Ishafit, 2014, Eksperimen Hukum Faraday untuk Memahami GGL Induksi dan Laju Fluks Magnet dengan Metode Benda Jatuh Bebas, Prosiding Mathematics and Sciences Forum, Universitas PGRI Semarang, 23 Agustus 2014.
  53. Ginanjar Achmad Muhammad dan Ishafit, 2015, Pengembangan Eksperimen Simulasi pada Materi Radioaktivitas Kelas XII SMA Berbasis LabVIEW, Prosiding Pertemuan Ilmiah XXIX HFI Jateng & DIY, Yogyakarta, 25 April 2015, ISSN: 0853-0823. [pdf]
  54. Dwi Sulisworo, Ishafit, Kartika Firdausy, 2016, The Development of Mobile Learning Application Using Jigsaw Technique, International Journal of Interactive Mobile Technologies (iJIM), Volume 10, Issue 3, 2016. [pdf]
  55. Eka Syafutri, dan Ishafit, 2017, “Pengembangan LKS Berbasis Inkuiri dengan YENKA untuk Meningkatkan Keterampilan Proses Sains Siswa pada Materi Pemantulan Cahaya”, Prosiding Seminar Nasional Lontar Physics Forum (LPF) VI, 2017, Pendidikan Fisika – Universitas PGRI Semarang, ISBN 978-602-0960-62-3 (37-42).
  56. Dina Rahmah Maulida, Ishafit, dan Agus, 2017, “Penerapan metode Demonstrasi dan Tugas Mandiri pada Pembelajaran Teori Kinetik Gas Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa”, Prosiding Seminar Nasional Lontar Physics Forum (LPF) VI, 2017, Pendidikan Fisika – Universitas PGRI Semarang, ISBN 978-602-0960-62-3 (43-48).
  57. Sri Rejeki, dan Ishafit, 2017, “Pengembangan Lembar Kerja Siswa (LKS) Berbantuan Media Simulasi dengan Modellus untuk Pembelajaran Kinematika di Sekolah Menengah Atas”, Prosiding Seminar Nasional Lontar Physics Forum (LPF) VI, 2017, Pendidikan Fisika – Universitas PGRI Semarang, ISBN 978-602-0960-62-3 (83-88).
  58. Akhmad Yusuf, Ishafit, and Toni Kus Indratno, 2017, “Amusement Park Physics in Panggon Lunjak (Trampoline): Analysis of Kinematics and Energy Use Video Tracking”, Int. J. Sci. Appl. Sci.: Conf. Ser., Vol. 2 No. 1 (2017) E-ISSN: 2549-4627 (32-37).
  59. Kurnia Risca Maulinda, dan Ishafit, 2017, “Pengembangan Laboratorium Virtual Rangkaian RLC Seri berbasis LabVIEW untuk Pembelajaran Fisika SMA”, JRKPF UAD Vol.4 No.2 (90-94).
  60. Ishafit, Toni Kus Indratno, Yoga Dwi Prabowo, 2019, “Arduino and LabVIEW-based remote data acquisition system for magnetic field of coils experiments”, Physics EducationVolume 55Number 2.
  61. Ishafit, Mundilarto, Herman Dwi Surjono, 2020, “Development of light polarization experimental apparatus for remote laboratory in physics education”, Physics EducationVolume 56Number 1.

Laporan Penelitian/Karya Non-publikasi

  1. Ishafit, 1993, Karakteristik Alat Ukur Kuat Penerangan dengan Transduser Resistor Peka Cahaya (LDR) dan Komputer Probadi, Laporan Penelitian, Dilaksanakan atas Biaya dari Anggaran Pendapatan dan Belanja IKIP Muhammadiyah Yogyakarta.
  2. Ishafit, 1994, Penerapan Metode Monte Carlo pada Penyelesaian Persamaan Laplaca tentang Konduksi Panas untuk Bidang Dua Dimensi, Laporan Penelitian, Dilaksanakan atas Biaya dari Anggaran Pendapatan dan Belanja IKIP Muhammadiyah Yogyakarta.
  3. Ishafit, 1995, Eksperimen tentang Penerapan Hukum Radiasi Stefan pada Lampu Pijar Listrik Komersial, Makalah Seminar Akademik Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Ahmad Dahlan, Yogyakarta.
  4. Ishafit, 1996, Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) dalam Tinjauan Filosofik dan Didaktik, Makalah Tugas Akhir Matakuliah Filsafat dan Didaktik Fisika, Program Studi Fisika, Program Pasca Sarjana, Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta.
  5. Ishafit, 1998, Studi tentang Pembuatan dan Penerapan Program Komputer “Unfolding” Metode Kuadrat Terkecil dalam Spektroskopi Neutron Cepat, Laporan Penelitian, Dilaksanakan atas bantuan dana dari Kopertis Wilayah V Yogyakarta Tahun Anggaran 1997/1998.
  6. Ishafit, 1998, Unfolding Spektrum Sintilasi dalam Spektrum Sintilasi dalam Spektrum Neutron, Laporan Penelitian, Dilaksanakan atas Biaya dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Universitas Ahmad Dahlan.
  7. Ishafit, 1999, Penyusunan Spektrometer Neutron Berbasis Sintilator NE-213, Laporan Penelitian, Dilaksanakan atas Biaya dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Universitas Ahmad Dahlan.
  8. Ishafit, 1999, Penerapan Metode Monte Carlo pada Penyelesaian Persamaan Laplace tentang Konduksi Panas dalam Ruang Tiga Dimensi, Makalah Seminar Akademik Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Ahmad Dahlan, Yogyakarta.
  9. Ishafit, 2011, Pengembangan Teknik Eksperimen Doppler Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) untukPembelajaran Fisika, Laporan Penelitian, dilaksanakan atas biaya dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Universitas Ahmad Dahlan.

Kegiatan Riset

2011/2012 : Ishafit, Pengembangan Teknik Eksperimen Efek Doppler Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK).

2012/2013: Ishafit,“Implementasi Model Pembelajaran Fisika Berbasis ICT untuk Meningkatkan Kemampu-an Konsep  Kinematika dan Ilmiah Mahasiswa PGMIPA-BI Pendidikan Fisika FKIP UAD”.

2014: Ishafit, Dian Artha Kusumaningtyas, dan Okimustava, “Pengembangan Technological Pedagogical Content Knowledge Mahasiswa Pendidikan Fisika dengan Pendekatan Design Team”.

2014: Ishafit, Dwi Sulisworo, dan Kartika Firdausyi,  “Pengembangan dan Penerapan Pembelajaran Kooperatif Secara Mobile Berbasis Sistem Operasi Android”, dilaksanakan atas Penugasan Penelitian Desentralisasi tahun 2014 (Tahun Pertama), Nomor: PUPT-03/LPP-UAD/V/2014.

2015: Ishafit dan Nanang Suwondo, “Peningkatan Oral, Lestening, and Mental Activities Mahasiswa Melalui Metode Pembelajaran Group Investigartion”.

2015: Ishafit, Dwi Sulisworo, dan Kartika Firdausyi, “Pengembangan dan Penerapan Pembelajaran Kooperatif Secara Mobile Berbasis Sistem Operasi Android”, dilaksanakan atas Penugasan Penelitian Desentralisasi tahun 2015 (Tahun Pertama), Nomor: PUPT-03/SP3/IV/2015.

2017: Ishafit, Moh. Toifur, Toni Kus Indratno, “Rancang Bangun Fluxgate Sensor untuk Eksperimen Sensor Suhu Rendah: Tinjauan dari Sisi Pendidikan, Penelitian, dan Teknologi, SP3 No. PUPS-025/SP3/LPP-UAD/IV/2017.

2018: Ishafit, Toni Kus Indratno, “Rancang Bangun Sistem Remote Laboratory untuk Pembelajaran Fisika”, PUPS-008/SP3/LPPM-UAD/VII/2018.

2020: Ishafit, Toni Kus Indratno, “Pengembangan Remote Laboratory untuk E-Learning Fisika Berbasis Innkuiri”, PJB-018/SP3/LPPM-UAD/VI/2020.